Tuesday 15 October 2013

Menyembunyikan widget tertentu di halaman postingan

Assalamualaikum Wr Wb
Siang sobat blogger semua, berjumpa lagi dengan saya.. hehehe (kayak acara di tv aja), kemarin saya dah posting tentang Menyembunyikan widget tertentu di halaman utama yang paling simple, nah kali ini saya akan membuat postingan tentang Menyembunyikan widget tertentu di halaman postingan yang paling simple, sebenarnya sih artikel ini sudah banyak yang posting,, tapi apa salah nya sih yah saya ngingetin aja buat yang lupa..hehe

Langsung saja dah nih ke tutornya,,,caranya gak jauh beda sama seperti kemaren ko..
1. login dulu ke account blogger kalian
2. pilih menu dropdown atau opsi lain pada blog kalian,, kemudian pilih template
3. pilih edit HTML
4. jangan lupa centang kotak Expand Template Widget 
5. Carilah kode ]]></b:skin>  kemudian letakkan kode berikut ini di bawah kode ]]></b:skin>

<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>

<style>
#Followers1,#HTML1,#Feed1,#Label1,#HTML9 {display:none;}
</style>
</b:if>

6. Rubahlah tulisan berwarna merah dengan ID widget yang mau disembunyikan pada halaman posting. perlu diketahui bahwa kode widget memiliki sifat yang unik..! Sudah pada tau belum caranya mengetahui ID widget nya..? kalo belum pada tau liat disini .

Sekarang tinggal dicek dah apakah widget sudah tersembunyi atau belum!
Noooh.... ga jauh beda kan kayak yang kemaren...!! Selamat mencoba gan semoga berhasil..!!

ads

Ditulis Oleh : Unknown Hari: 00:05 Kategori:

No comments:

Post a Comment

 

Followers

Statistik

Flag Counter